Sejarah Awal Berdirinya Volmax Band

Sejarah Awal Berdirinya Volmax Band ~ Volmax merupakan band bentukan dari 2 personel Ungu yaitu Enda dan Onci. Mereka membentuk band ini sebagai proyek sampingan dimana sekarang ini Ungu jarang lagi tampil dipanggung dikarenakan sang vokalis mereka resmi menjabat sebagai wakil walikota Palu yang otomatis membuat Ungu tanpa vokalis.


Band ini tepatnya terbentuk pada tahun 2014 jauh sebelum Pasha Ungu mencalonkan sebagai wakil walikota Palu. Musik yang dibawakan oleh Volmax band bergenre pop rock. Sementara itu, kata Volmax diambil dari singkatan kata "Volume Maximal". 

Personel band ini terdiri dari Meta (vokal), Enda (gitar), Onci (gitar), Arien Catherine (DJ), dan Iannow (DJ).

Dan akhirnya di tahun 2015, Volmax Band resmi meluncurkan singel perdana yang berjudul "It's Alright" guna menjawab keraguan atas mereka. Dan lagu ini cukup menarik banyak minat masyarakat khususnya pecinta musik tanah air. 

Seperti halnya Ungu Band, Volmax dibawah naungan label Trinity Optima Production.

Referensi Saya : Berbagai Sumber

loading...
Kamu sedang membaca artikel tentang Sejarah Awal Berdirinya Volmax Band Silahkan baca artikel Awal Berdirinya Band Tentang Yang lainnya. Kamu boleh menyebar Luaskan atau MengCopy-Paste Artikel ini, Tapi jangan lupa untuk meletakkan Link Sejarah Awal Berdirinya Volmax Band Sebagai sumbernya

0 Response to "Sejarah Awal Berdirinya Volmax Band"

Post a Comment